PULIH: Kapten Persebaya Rendi Irwan dalam sesi latihan jelang pertandingan di Stadion Gelora Bung Tomo. (Foto: Angger bondan/Jawa Pos)

KAPTEN Persebaya Surabaya Rendi Irwan akhirnya kembali rutin berlatih setelah absen selama delapan hari. Pemain 30 tahun tersebut memang masih menderita cedera pada lutut kiri, tetapi mulai memberanikan diri mengikuti sesi latihan small game di lapangan Polda Jatim, Surabaya, kemarin sore (13/8).

Populer

Green Force Muda Juara Piala Soeratin U-17 zona Jawa Timur
TEO Beri Putra Mars Kekalahan Perdana
Sakit Tipus, Andri Harus Bedrest
Konjen RI di Perth Sengaja Pakai Kebaya Hijau
Doa Irfan Jaya dan Rian untuk Surabaya
Pertanyakan Perkembangan Protokol Kesehatan